Rabu, 26 September 2012

Refleksi minggu ke-2

Pada minggu ke 2 ini membahas masalah tentang struct dan class. Dimana dibentuk 2 kelompok TP masing-masing kelompok mencari program yang ada struct dan class di internet kemudian mempelajari karakteristik struct, yg lain mempelajari karakteristik clas. Lalu ,endiskusikan kapan struct dan class digunakan dan mencari persamaan dan perbedaan. Kemudian di presentasikan ke depan materi yang dipelajari tersebut. Seelah itu dosen menutup dengan menarik kesimpilan dari semua materi tersebut.

Senin, 10 September 2012

Refleksi Minggu 1 Sdata

Di pertemuan pertama mata kuliah Sdata kali ini membahas tentang dasar-dasar pemrogaman. Kita kembali lagi pada pelajaran semester 1. Selain itu juga membahas latian soal yang sudah di download di grup facebook. Di antaranya membahas masalah parameter, method dimana juga sudah dipelajari di mata kuliah alpro lalu. Karena kemaren libur panjang dan kurang latian saya lupa mengenai materi tersebut. Sempet juga bahwa di bentuk kelompok untuk tugas proyek karena di mata kuliah ini juga ada tugas proyek lagi. Tugas proyek ini boleh memakai bahsa pemrogaman apa saja. Semoga saja besok bisa maksimal hasilnya.